1. Pursed lip breathing
Cara kedua untuk memulihkan kapasitas paru-paru setelah sembuh dari Covid-19 adalah melakukan pursed lip breathing.
Pursed lip breathing (PLB) adalah teknik pernapasan penting lainnya yang membantu membuka paru-paru.
Kita bisa melakukannya dengan menutupi bibir dan tarik napas dalam-dalam dari hidung.
Setelah itu, buat huruf O dan buang napas dari mulut dan ulangi sebanyak yang kita mampu.
2. Latihan pembukaan paru-paru
Cara ketiga untuk memulihkan kapasitas paru-paru setelah sembuh dari Covid-19 adalah melakukan latihan pembukaan paru-paru.
Latihan ini bisa dilakukan dalam dua variasi.
Variasi pertama, jaga tangan tetap lurus di depan dan genggam, kemudian bawa ke atas dan tarik napas.
Baca Juga: Kalau Terlambat Akibatnya Fatal! Wajib Tahu 5 Obat Alami Asam Lambung Ini Untuk Penanganan Pertama