Find Us On Social Media :

Jangan Sampai Salah! Ini Jarak Waktu yang Tepat Jika Penyintas Covid-19 Ingin Vaksin

Anak-anak juga perlu divaksin untuk mencegah persebaran Covid-19

Menurut dr Idris minimal harus 3 bulan dahulu dengan harapan kekebalan kelompok (herd immunity) dapat segera tercapai.

"Karena itu, dianggap 3 bulan dulu, (antibodi) sudah mulai menurun baru dia vaksinasi supaya yang lain bisa kebagian. Sementara penyintas kan masih punya imunitas yang alamiah," ujarnya.Namun berbeda dengan pendapat dari Epidemiolog dari Universitas Griffith Australia Dicky Budiman angka bicara.

Seharusnya penyintas Covid-19 tidak perlu menunggu 3 bulan untuk mendapatkan vaksin Covid-19.

Menurut Dicky, upaya itu dilakukan untuk mencegah re-infeksi Covid-19 atau terinfeksi kembali namun dengan varian yang berbeda.

Ini juga berdasarkan bukti ilmiah bahwa vaksin memiliki lebih banyak manfaat dibanding efek samping.

Baca Juga: Ini Dia 4 Vaksin yang Paling Bagus dan Efektif Lawan Varian Covid-19 Delta yang Lebih Menular, AstraZeneca Termasuk