Find Us On Social Media :

Pendaftaran CPNS Masih Dibuka Sampai Tanggal 26 Juli 2021, Ini 4 intansi yang Masih Nol Pelamar

CPNS 2021

Bagi yang ingin mendaftar, sebaiknya pahami dulu informasi seputar formasi CPNS 2021 yang sepi peminat di masing-masing instansi.

Dengan tahu jumlah pendaftar di instansi tersebut, setidaknya ada bekal pengetahuan mengenai berapa banyak pesaing yang ikut tes CPNS tahun ini.

Instansi yang sepi peminat biasanya bukan terjadi karena tidak diminati, tapi kemungkinan juga karena kurangnya informasi mengenai formasi yang dibuka.

Karena itu penting untuk mengetahui berapa jumlah formasi CPNS dan PPPK yang dibuka tahun 2021 ini.

Berikut 10 instansi yang masih sepi peminat pada pendaftaran CPNS dan PPPK 2021:

  1. Pemerintah Kab. Lanny Jaya 4 pelamar
  2. Pemerintah Kab. Jayapura 3 pelamar
  3. Pemerintah Kab. Nduga 3 pelamar
  4. Pemerintah Kab. Yahukimo 3 pelamar
  5. Pemerintah Kab. Intan Jaya 1 pelamar
  6. Pemerintah Kab. Jayawijaya 1 pelamar
  7. Pemerintah Kab. Dogiyai 0 pelamar
  8. Pemerintah Kab. Kepulauan Yapen 0 pelamar
  9. Pemerintah Kab. Mamberamo Raya 0 pelamar
  10. Pemerintah Kab. Yalimo 0 pelamar

Baca Juga: Masih Bingung Pilih Instansi? Berikut Daftar Instansi Terfavorit CPNS 2021 Tapi Masih Sepi Peminat