Pasien Covid-19 umumnya memiliki gejala seperti demam tinggi, sesak napas, kelelahan, sakit tenggorokan hingga batuk.
Hanya saja, gejala Covid-19 ini mirip-mirip dengan penyakit lain pada umumnya.
Seperti misalnya seseorang yang mengalami batuk belum tentu terpapar Covid-19.
Oleh karenanya harus melakukan pengetesan Covid-19 untuk memastikannya.
Ya, batuk kering merupakan jenis batuk yang tidak mengeluarkan lendir atau dahak.
Kondisi batuk kering tentu saja sangat menyiksa apalagi saat tenggorokan terasa kering dan gatal.
Melansir dari Pinkvilla.com, berikut adalah pengobatan rumahan untuk mengatasi batuk kering.
Berikut penjelasan lengkapnya!