Find Us On Social Media :

Para Wanita Wajib Tahu! Enggak Melulu Sedang Hamil, Kebiasan Buruk Ini Bisa Menjadi Faktor Menstruasi Terlambat

testpack

1. Perubahan berat badan ekstrem

Berat badan naik atau turun secara drastis dapat menyebabkan hormon tidak stabil. Ketidakstabilan hormon ini dapat membuat wanita terlambat datang haid atau tidak haid sama sekali.

Namun, umumnya perubahan siklus menstruasi tersebut tidak menetap dan bisa kembali normal seiring stabilnya kadar hormon.

2. Olahraga berlebihan

Olahraga yang berlebihan misalkan latihan maraton atau triathlon dapat memicu stres fisik.

Kondisi ini juga dapat mengganggu keseimbangan hormon yang mengendalikan menstruasi.

Jika Anda merasa latihan fisik atau sesi olahraga terlalu berat, coba konsultasikan dengan dokter Anda.

Baca Juga: Kalau Dibiarkan Akibatnya Ngeri Banget! Pakai 4 Obat Alami Ini Untuk Bikin Siklus Haid Kembali Teratur