GridFame.id - Membicarakan Ayu Ting Ting memang tidak ada habisnya.
Mulai dari karir hingga kisah asmara dari pelantun Salah Alamat kini selalu jadi sorotan.
Beberapa waktu lalu publik dikejutkan dengan batalnya pernikahan Ayu Ting Ting dengan Adit Jayusman.
Padahal tingga sedikit lagi Ayu dan Adit menjadi sepasang suami istri.
Banyak yang menyebut jika batalnya pernikahan Ayu dan Adit tak lepas dari peran orang tua Ayu Ting Ting.
Bahkan Ayu secara gamblang menyebut jika tabiat buruk sang Ibunda menurun langsung kepadanya.