GridFame.id - Kecap biasa digunakan untuk berbagai jenis makanan.
Apalagi bagi pecinta makanan manis, kecap merupakan penolong bagi diri mereka ketika sedang makan.
Sayangya, kecap ini ternyata sangat membahayakan tubuh jika dikonsumsi terus menerus.
Kecap bisa mengganggu kesehatan tubuh manusia terutama bagian dalam.
Untuk wanita, kecap sebaiknya jangan di konsumsi berlebihan lantaran bisa memicu kanker payudara.
Simak penjelasannya berikut ini yang dikutip melalui Tribunjogja.com dari DokterSehat.com.