Find Us On Social Media :

Faktanya Golongan Darah A dan B Lebih Berisiko Terkena Serangan Jantung, Kenali Gejala dan Cara Mencegahnya!

Golongan darah A dan B rentan serangan jantung

GridFame.idSerangan jantung adalah penyakit serius yang bisa menyebabkan seseorang kehilangan nyawanya.

Serangan jantung terjadi ketika otot jantung tidak dapat mengalirkan darah ke tubuh.

Penyebabnya pun beragam, salah satunya adanya timbunan kolesterol di dinding pembuluh darah.

Timbunan kolesterol ini akhirnya membuat darah tidak bisa dialirkan secara normal ke seluruh tubuh.

Ada beberapa gejala muncul ketika seseorang mengalami serangan jantung melansir laman resmi Kemenkes RI, yakni:

Baca Juga: Jarang Disadari! Langsung Coba Nanti Malam, Ini Dia 4 Daftar Makanan Nikmat yang Ampuh Turunkan Kolesterol