Find Us On Social Media :

Dijamin Gak Busuk! Begini Cara Simpan Telur Agar Tetap Segar Meski Disimpan 8 Bulan

telur

GridFame.id - Bagi sebagian orang, telur merupakan makanan favorit.

Selain murah dan enak, telur juga sangat praktis.

Biasanya, telur dijadikan alternatif lauk jika tak memiliki banyak waktu untuk memasak.

Berita baiknya, telur memiliki kandungan yang baik untuk kesehatan tubuh.

Selain dijadikan lauk, telur juga biasa digunakan untuk campuran adonan untuk membuat kue.

Maka tak heran jika sebagian besar orang selalu menyetok telur di rumahnya.

Kebanyakan orang akan membeli telur pada saat berbelanja bulanan.

Baca Juga: Satu Indonesia Kena Tipu Dikira Lebih Sehat, Ternyata Tempe yang Dibungkus Daun Pisang Malah Simpan Bahaya untuk Tubuh

Namun, yang jadi permasalahan adalah telur mudah sekali busuk.

Apabila sudah busuk, telur pun akan berbau dan tidak layak lagi untuk dikonsumsi.

Akhirnya, telur akan terbuang sia-sia begitu saja.

Biasanya, telur disimpan di kulkas agar tetap segar dan tidak mudah busuk.

Padahal, menyimpan telur di kulkas merupakan hal yang salah dan tidak dianjurkan.

Karena pada suhu dingin, bakteri yang ada di cangkang telur bisa masuk ke bagian dalam telur.

Sehingga, telur akan membahayakan kesehatan jika dikonsumsi.

Baca Juga: Dijamin Bakal Awet Berbulan-bulan, Ini Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Menyimpan Cabai

Lalu bagaimana cara menyimpan telur agar tak mudah mudah busuk dan tetap segar meski sudah disimpan selama 8 bulan?

Untuk membuat telur tidak busuk dan tetap segar selama 8 bulan, Anda bisa menyimpannya diberas.

Melansir dari Tribunnews.com, beras dapat menyediakan kondisi yang kering dan suhu yang pas untuk menyimpan telur mentah.

Bubuk sisa yang menempel pada beras juga dapat mencegah bakteri luar masuk ke dalam telur.

Percaya tidak percaya, telur mentah yang disimpan dalam beras dapat bertahan selama 6-8 bulan lo.

Nah, itu dia cara terbaik untuk menyimpan telur agar tidak mudah busuk dan bisa bertahan meski sudah disimpan selama 8 bulan.

 Baca Juga: Bila Ingin Hidup Lama Kesehatan Terjaga di Masa Pandemi, Yuk Konsumsi Makanan Super Ini! Jaga Kesehatan Jantung Hingga Tingkatkan Daya Tahan Tubuh

Artikel ini telah tayang di Nakita.ID dengan judul Telur Dijamin Tidak Busuk dan Tetap Segar Meski Sudah Disimpan Selama 8 Bulan Hanya dengan Cara Semudah Ini