Find Us On Social Media :

Waduh! Hasilnya Memang Menjanjikan, Tapi Diet dengan Telur Rebus Ternyata Miliki Efek Samping yang Tak Kalah Mengerikan

Diet telur miliki efek samping

 

GridFame.id - Telur rebus belakangan menjadi menu diet yang menjanjikan.

Bagaimana tidak? Hanya dengan rutin mengonsumsi telur rebus, berat badan akan berkurang secara cepat.

Biasanya, orang-orang akan mengganti menu makanan sehari-hari dengan telur rebus.

Sudah banyak pelaku diet yang membuktikan keampuhan telur rebus.

Tak tanggun-tanggung, menurut pencipta diet, pola makan rendah karbohidrat dan rendah kalori ini dapat membantu kita menurunkan hingga 11 kilogram hanya dalam 2 minggu.

Namun, apakah diet telur rebus ini aman untuk tubuh?

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu Sekarang! Cuma Rutin Konsumsi Makanan Murah Ini Sebelum Tidur, Wanita Ini Loncat Kegirangan Berat Badannya Turun Drastis