"Tapi sudah ada yang menanyakan persyaratan cerai gugat, yang notabene atas nama public figure tersebut," bebernya.
Tak lama setelah Krisdayanti dilantik sebagai anggota DPR RI, rumah tangganya diterpa isu tidak sedap.
Keduanya dikabarkan akan bercerai usai Raul Lemos membagikan curahan hatinya melalui sosial media Instagram.
Akan tetapi KD langsung membantah isu tersebut.
Ia mengatakan saat ini rumah tangganya bersama Raul Lemos masih baik-baik saja.