Find Us On Social Media :

Bukan Jadi Melek Malah Bikin Mati, Jangan Lagi Nekat Minum Kopi Di Atas Jam 5, Efek Buruknya Engga Main-Main Buat Tubuh!

minum kopi

GridFame.id - Saat ini siapa sih yang engga suka minum kopi?

Hampir setiap hari kita pasti bakal menyeruput kopi.

Apalagi kini kopi bisa didapatkan dengan mudah dan hadir dalam berbagai rasa.

Tapi ternyata kebiasaan minum kopi di atas jam lima sore bisa berdampak buruk untuk tubuh.

Kopi memang punya banyak manfaat kesehatan, tapi dengan catatan bila dikonsumsi dengan tepat.

Baca Juga: Selama Ini Engga Ada yang Tahu! Minum Kopi Sebelum Tidur Siang Ternyata Bisa Datangkan Manfaat Luar Biasa Ini, Yuk Coba Sekarang Juga

Namun perlu di ingat, jangan lagi konsumsi kopi di atas jam lima sore karena bisa memicu gangguan kesehatan.

Apa sebabnya?