GridFame.id - Maag menjadi salah satu penyakit yang paling sering diderita orang Indonesia.
Penyakit ini menyerang pencernaan yang membuat penderitanya mengalami mual, muntah, perut kembung, dan dada yang terasa nyeri seolah terbakar.
Meski bukan termasuk penyakut serius, jika dibiarkan maag bisa memicu risiko masalah kesehatan yang lebih parah.
Selain itu, kondisi sakit maag kadang bisa memburuk sewaktu-waktu, tergantung keparahannya.
Sebaiknya mulai sekarang coba sembuhkan maag akut pakai daun ajaib satu ini.
Yuk simak caranya baik-baik.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Bekas Luka Hingga Jadi Keloid, Cuma Butuh Satu Daun Ini Saja!