GridFame.id - Pohon kelapa dikenal memiliki manfaat dari akar hingga ujungnya.
Bagian yang paling sering digunakan adalah buah dan daunnya.
Kedua bagian tersebut memiliki manfaat yang besar untuk kesehatan.
Namun tak banyak yang tahu akar kelapa juga punya manfaat yang tak kalah dahsyat.
Manfaat ini bisa didapatkan jika kita mengolah akar kelapa menjadi air rebusan.
Wah, kok bisa? Simak informasi selengkapnya!