Find Us On Social Media :

Siapa Bilang Bakal Rematik? Mandi Malam Hari Justru Datangkan 8 Manfaatkan, Salah Satunya Hilangkan Bau Badan!

Khasiat mandi malam hari

GridFame.id - Salah satu mitos yang beredar adalah mandi di malam hari bisa terkena rematik.

Alasannya banyak, mulai dari yang sifatnya tahyul, tidak masuk akal, hingga mitos juga hoax.

Salah satu informasi kesehatan hoax mengenai mandi malam yang paling terkenal dan diyakini dari generasi ke generasi adalah; mandi malam bisa sebabkan rematik.

Padahal, seperti dilansir dari Mayo Clinic, rheumatoid arthritis (RA) alias rematik merupakan penyakit yang terjadi akibat gangguan autoimun yang menyebabkan radang, dan kemudian mengakibatkan rasa nyeri, kaku, kram dan bengkak pada sendi.

Komplikasi rematik dapat berupa mengalami gangguan jantung, ginjal, dan kurangnya sel darah putih sehingga daya tahan tubuh turun dan rentan infeksi.

Untuk diketahui biasanya rematik muncul pertama kali di bagian tubuh jari-jari tangan dan juga kaki.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu! Ternyata Semudah Ini Cara Usir Makanan yang Dikerubungi Semut, Langsung Hilang Seketika!