Find Us On Social Media :

Jangan Salah! Ini Dia Perbedaan Rice Cooker, Magic Jar, dan Magic Com, Ternyata Punya Fungsi Berbeda Loh!

Ilustrasi rice cooker, magic jar dan magic com.

GridFame.id - Anda mungkin berpendapat jika rice cooker, magic jar, dan magic com memiliki fungsi yang sama.

Ternyata, ketiga alat elektronik dapur tersebut memiliki fungsi yang berbeda lho.

Ya, teknologi akan terus berkembang seiring berjalannya waktu.

Tentu perkembangan ini juga berpengaruh pada penambahan fungsi tiap-tiap alat.

Hal ini juga terjadi pada perkembangan fungsi rice cooker, magic jar, dan magic com yang awalnya hanya digunakan untuk menanak nasi kini juga memiliki fungsi lain.

Mengenai hal ini, melansir dari Kompas.com, inilah perbedaan rice cooker, magic jar, dan magic com.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu Sekarang! Tak Lagi Khawatir Tagihan Membengkak, Memasak Nasi di Rice Cooker dengan Cara Ini Bisa Menghemat Listrik Hingga 5 Kali Lipat