Meletusnya Gunung Semeru Dikaitkan dengan Ramalan Jayabaya Soal Pulau Jawa yang Akan Terbelah Dua, Begini Faktanya

Tangkapan layar dari video yang beredar akibat awan panas guguran (APG) yang keluar dari Gunung Semeru, Jawa Timur.

Tangkapan layar dari video yang beredar akibat awan panas guguran (APG) yang keluar dari Gunung Semeru, Jawa Timur.

Banyak masyarakat meyakini jika Ramalah Jayabaya selalu terbukti.

Satu hal yang terbukti adalah masa menjelang perang kemerdekaan yakni saat Jawa dijajah Jepang.

Satu ramalan Jayabaya yang terbukti adalah: seumur jagung (3,5 bulan) yang dimaknai dijajah 3,5 tahun.

Kemudian yang kembali viral adalah mitos pulau Jawa yang akan terbelah.

Akan tetapi, dalam ramalan tersebut kuncinya adalah Gunung Slamet meletus.

Konon jika Gunung Slamet meletus dahsyiat, maka pertanda Pulau Jawa akan terbelah dua.

Baca Juga: Masyarakat Perlu Waspada! Gunung Semeru Meletus Hari Ini, Berikut 3 Penyakit yang Bisa Terjadi Akibat Paparan Abu Vulkanik