"Ya nggakpapa. Bidang apa?" tanya Feni Rose lagi.
Di situ Doddy Sudrajat nampak berpikir dan seolah kesulitan dalam menjawab pertanyaan dari Feni Rose.
"Logistik," ucap Doddy Sudrajat.
Feni Rose pun memastikan bahwa ayah Vanessa Angel ini tidak pengangguran yang kesulitan ekonomi.
Bahkan Feni Rose juga menanyakan soal isu bahwa Doddy Sudrajat terjerat pinjaman online.
"Enggaklah, hoax semua itu," ucap Doddy Sudrajat.