Find Us On Social Media :

Berikut 5 Merek Vaksin Covid-19 yang Sedang Proses Registrasi Sebagai Vaksin Booster 2022

vaksinasi booster Covid-19 akan dilakukan pada Januari 2022

GridFame.id- Berikut ini lima merk vaksin yang masih dalam proses registrasi untuk digunakan sebagai vaksin booster 2022.

Pemerintah melalui Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) sudah merilis jenis vaksin booster  bagi masyarakat Indonesia di 2022.

Seperti diketahui vaksinasi booster dilakukan untuk pencegahan penularan varian baru Covid-19 seperti Delta, Omicron maupun varian lain yang berpotensi masih bermutasu.

Baru-baru ini Kepala BPOM Penny K Lukito mengungkap 5 merek vaksin Covid-19 saat ini masih dalam proses registrasi sebagai vaksin booster di BPOM.

Kelima merek vaksin ini diduga sebagian besar digunakan dalam penggunaan dosis pertama maupun kedua.

Lantas apa saja kelima merek vaksin yang kini masih dalam proses registrasi di BPOM tersebut?

Baca Juga: Begini Saran WHO Agar Pandemi Covid-19 Berakhir di Tahun 2022 Vaksin Booster Kurang Efektif?