Find Us On Social Media :

Perhatikan Jangan Lupa Perbarui Data Ini Sebelum Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23

Pendaftaran akun Kartu Prakerja gelombang 23

Jangan lupa untuk mempersiapkan diri dalam mendaftar akun Prakerja (jika belum memiliki)

Baca Juga: Catat! Ini Tips Lolos Kartu Prakerja Gelombang 23 yang Akan Dibuka Sebentar Lagi, Persiapkan Mulai Sekarang

Setelah memiliki akun Kartu Prakerja Anda juga harus perbarui  data yang diminta oleh pihak penyelenggara.

Adapun data-data  tersebut diantaranya:

Nama sesuai KTP

Penyelenggara akan menyaring keaslian data yang dimaksukkan pendaftar, yakni dengan mencocokan dengan NIK yang ada dalam KTP.

Karenanya penting memastikan kembali nama yang terdaftar sudah sesuai dengan NIK yang diinput.

Selain itu sering terjadi ketidaksesuaian data di NIK dan data di KK. Maka, jika menemui kesalahan dapat menghiubungi kantor Dukcapil setempat untuk melakukan perbaikan kesalahan.

Status pekerjaan dan nomor HP

Penting juga untuk update status pekerjaan, karena kebanyakan kasus data alumni mahasiswa belum diperbarui di Dukcapik atau Kemdikbud,

Terakhir, pastikan nomor HP dan email Anda yang digunakan untuk mendaftar Kartu prakerja masih dalam kondisi aktif .

Baca Juga: Kabar Baik! Pembuatan Akun Kartu Prakerja Sudah Dibuka Kembali, Pendaftaran Klik Laman www.Prakerja.go.id