GridFame.id - Simak sinopsis A Business Proposal full episode 1 sampai terakhir di sini.
Para pecinta drama Korea terbaru 2021 tentu tak akan melewatkan sinopsis A Business Proposal full episode.
Apalagi bagi pecinta drakor yang menyukai genre asmara romantis.
Drama Korea terbaru A Business Proposal ini dibintangi oleh deretan aktor dan aktris kenamaan Korea Selatan.
Ahn Hyo Seop dan Kim Sejeong akan menjadi pemeran utama dalam drama terbaru 2022 ini loh.
Mengusung genre komedi romantis, A Business Proposal bakal membuat rasa penasaran muncul di tiap episodenya.
Tertarik nonton A Business Proposal full episode?
Siap-siap bakal tayang 21 Februari mendatang.
Yuk simak dulu sinopsis A Business Proposal full episode di sini.
Baca Juga: Sinopsis dan Nonton Streaming Drakor Legally Dad Episode 1-6 Dilengkapi Sub Indo
A Business Proposal adalah drama Korea yang didasarkan pada novel web yang diadaptasi menjadi webtoon karya Haehwa Drakor ini mengusung genre komedi romantis dengan total 12 episode garapan sutradara Park Sun Ho. Sementara itu, naskahnya ditulis oleh HaeHwa bersama Han Sul-Hee dan Hong Bo-Hee. Drakor ini dibintangi Ahn Hyo Seop, Kim Sejeong, Kim Min Kyu, Seol In Ah, Lee Deok Hwa, Kim Kwang Kyu, Jung Young Joo, Kim Hyun Sook, Song Won Seok, Byungchan VICTON, dan lainnya. A Bussiness Proposal mengisahkan tentang kehidupan seorang gadis bernama Shin Ha Ri (Kim Sejeong).