Find Us On Social Media :

Tandai Ini Kisi-Kisi yang Sering Muncul Pada TKA Soshum UTBK SBMPTN 2022

Pendaftaran akun LTMPT calon mahasiswa jalur SBMPTN 2022

Sehingga tidak cukup belajar hanya dengan contoh soal beserta pembahasan yang ada di tahun lalu.

Berikut ini sejumlah materi/ kisi-kisi yang diprediksi kerap mucul pada UTBK SBMPTN Untuk TKA Sosial Humaniora (SOSHUM):

Materi TKA Soshum terdiri dari Geografi, Sejarah, Sosiologi, dan Ekonomi dengan alokasi waktu 195 menit. Kisi-kisi UTBK Soshum 2022 kira-kira seperti di bawah ini:

1. Geografi

Materi UTBK Soshum yang sering keluar: Atmosfer, Pengelolaan Sumber Daya Alam, Interaksi Desa dan Kota, Peta, Hidrosfer, Pengindraan Jauh, Mitigasi Bencana Alam, Antroposfer, Litosfer

Materi UTBK Soshum dengan jumlah soal sedang: Biosfer, Konsep Wilayah dan Tata Ruang, Negara Maju dan Berkembang, Hakikat Geografi dan Pedosfer

Materi UTBK Soshum dengan jumlah soal sedikit: Lingkungan, Industri, Sistem Informasi Geografi, Posisi Strategis Indonesia.

* Diperkirakan jumlah soal UTBK 2022 untuk tiap materi Geografi di atas berkisar antara 2 – 12 soal

Baca Juga: Jangan Panik Ini Solusi Jika Lupa Password Akun LTPMT 2022

2. Sejarah

Materi UTBK Soshum yang sering keluar: Order Baru dan Reformasi, Masa Penjajahan Bangsa Eropa, Dinamika Politik Dunia, Pendudukan Jepang sampai Proklamasi, Demokrasi Liberal dan Terpimpin, Kerajaan Hindu-Buddha, Peradaban Kuno

Materi UTBK Soshum dengan jumlah soal sedang: Masa Pra Aksara, Sejarah Dunia, Hakikat Ilmu Sejarah, Kebangkitan Nasional, Organisasi Regional dan Global