Tak sedikit pula yang mengungkapkan penyesalan karena telah mengalami FUD (Fear, Uncertainty, dan Doubt) dan menjual semua milik mereka.
Namun ada juga komentar negatif yang dilayangkan pada istri Anang Hermansyah itu sampai mengaitkan dengan batalnya Timnas Indonesia tampil di Piala AFF.
"Makanya jangan maruk. Uda dikasih berkat ama Allah segini banyak masih rakus aja," tulis salah seorang netizen.
"enak lu ya pergi ke luar negeri byk duit kena covid kita senegara jd kena imbasnya, noh gara2 elu timnas gk bisa main," tulis akun @p*m**apemalak.
Seperti diketahui sebelumnya, Timnas Indonesia memang batal tampil di Piala AFF U-23 Tahun 202 yang rencananya digelar 14-16 Februari mendatang.
Pasalnya, timnas Indonesia diserang badai Covid-19 setelah tujuh pemain dan satu offisial dinyatakan positif Covid-19.