GridFame.id -
Siapa sangka hal sepele justur bisa jadi momok mengerikan bagi diri anda?
Salah satunya jika anda sering mengalami penyakit pinggang.
Banyak yang mengabaikan dan hanya mengobati seperlunya.
Padahal sakit pinggang bisa menjadi tanda-tanda tertentu anda mengidap penyakit berbahaya.
Apalagi jika anda sering merasakan sakit pinggang di malam hari.
Sebaiknya jangan terlalu disepelekan atau nanti menyesal seumur hidup.
Berikut penyebab sakit pinggang dan cara mengatasinya
Melansir WebMD, Sabtu (12/02/2022), nyeri pinggang malam hari atau nocturnal back pain, bisa disebabkan oleh tiga kondisi ini.
1. Ada masalah pada tulang belakang, yang paling umum adalah degenerasi diskus
2. Tulang belakang yang keseleo akibat terjatuh