"Trima kasih untuk semua sahabat2 ku dan keluarga besar ku juga keluarga besar suami atas Doa, support dan semangatnya," tambahnya.
Nama suami baru Rohimah adalah Zeki Bayrak Iskander.
Dilihat dari wajahnya, usia pria tersebut tampaknya sudah matang.
Beredar ramai juga kabar terkait pekerjaan yang dimiliki suami Rohimah, dimana profesi suami Rohimah seorang pengusaha.
Kehidupan Rohimah pasca dinikahi pria Turki ini tentu akan banyak berubah.
Apalagi setelah dirinya diketahui sengsara dalam rumah tangga dengan Kiwil.
Kiwil kerap kali menjadi perhatian anak-anaknya akibat tak pernah cukup menafkahi keluarga.
Pernikahan yang akhirnya dialami Rohimah untuk kedua kalinya ini sangat membuatnya beserta anak-anaknya bahagia.
Pasalnya, sebelum menikahi sang suami, Rohimah diketahui hidup cukup sengsara.
Pada unggahan lainnya, Rohimah kerap membagikan potret dirinya di Instagram.
Kebahagiaan ditulis anak Kiwil atas pernikahan Rohimah.