GridFame.id - Kulkas memang jadi aset berharga di rumah.
Sebab dengan adanya kulkas, bahan makanan kita bisa jadi pada awet.
Nah, biar kulkas bisa awet tentu kita harus merawatnya ya.
Salah satu cara merawat kulkas adalah dengan rajin membersihkannya.
Saat membersihkan kulkas, kita juga pasti akan membersihkan freezernya pula.
Sayangnya saat membersihkan freezer kita sering dibuat kesal.
Apalagi kalau bukan dengan bunga es.
Membersihkan bunga es memang membutuhkan waktu yang lama.
Namun, kalau Anda ikuti cara mudah ini dijamin bisa bikin bunga es cepat cair dalam waktu singkat.
Cara Bersihkan Bunga Es
Begini cara bersihkan freezer kulkas yang penuh dengan bunga es!