Find Us On Social Media :

Bak Dapat Lampu Hijau Dari Istri Keempat Buat Tambah Istri, Kiwil Sampai Dikira Ikut Aliran Sesat Karena Doyan Poligami

Kiwil dikira ikut aliran sesat karena doyan poligami

Hal yang bakal siap dirasakan oleh Venti adalah dipoligami oleh Kiwil.

Nasib yang sungguh berbanding terbalik dengan Rohimah.

Diketahui, Rohimah kini asik menjalani hidupnya dengan seorang pria di Turki.

Nasib berbeda kini dirasakan oleh Venti.

Diam-diam, Kiwil akan berpoligami.

Gara-gara keputusan ini, netizen pun curiga, poligami yang sengaja dilakukan Kiwil karena sang komedian ikuti aliran sesat.

Meski kini tak lagi memiliki dua istri, Kiwil mengaku masih sering dicemburui oleh sang istri.

Baca Juga: Kiwil Kalah Jauh, Ini Biodata Zeki Bayrak Duda Tajir Asal Turki yang Kini jadi Suami Rohimah Alli, Ternyata Bukan Orang Sembarangan

Bahkan, karena tak percaya dengan Kiwil, sang istri berkali-kali mengikutinya.

Kendati begitu, Kiwil tetap tak kapok untuk berpoligami.

Venti Figianti sendiri tak melarang suaminya untuk berpoligami lagi. Tetapi syaratnya, Kiwil harus berkomunikasi dengan baik dan mampu untuk menanggung dua istri.

"Kalau saya nggak ngebatasin. Tergantung beliau, kalau siap dan mampu silakan. Kalau udah nggak nyaman dengan rumah tangga di Bandung silakan. Yang penting komunikasikan aja," ungkap Venti.