Tak ayal, unggahan video itu menuai beragam komentar warganet, khususnya gestur
"Kaya gelisah ya mba nya, kebelet pipis kah?" tulis akun @prelove***
"Hahahaha.. ketar ketir. Hartanya yg dipakai flexing sana sini mulai khawatir diusut asal usulnya. Jadi sebelum diusut, mulai deh penjelasan ini itu," tulis @1786_***
"Mba nya kyk ngk tenang bgt ngk sih,tangannya digenggam terus..." tulis akun @3puspitas***.
Kemudian lewat IG Story miliknya, Shandy menjawab berbagai pertanyaan netizen.
Salah satunya adalah rumor di mana MS Glow akan tutup.
'Denger-denger MS Glow mau ditutup Mbak Shandy? Please ya jangan ditutup, aku takut buluk lagi' tulis seorang netizen.
Shandy pun langsung membantah hal tersebut.
'Hah kata siapa? HOAX!' balas Shandy.