Find Us On Social Media :

Jangan Sampai Zonk! Jadi Menu Buka Favorit, Begini Trik Memilih Semangka yang Enak dan Manis

Cara memilih semangka yang manis dan enak

1. Lihatlah garis-garisnya

Warna semangka membantu Anda menunjukkan kematangan buah.

Anda harus memilih semangka yang memiliki pola garis yang kentara dan konsisten.

Semangka yang matang dan manis memiliki garis-garis hijau tua yang dalam, sedangkan garis-garis yang pucat harus berwarna kuning muda krem.

Selain itu, sebaiknya Anda pilih semangka yang justru berwarna kusam alih-alih semangka yang mengkilap.

Jika semangka sangat mengkilat, kemungkinan belum matang.

2. Lihat noda cokelat kekuningan

Salah satu indikator terpenting kualitas semangka adalah noda cokelat kekuningan pada bagian semangka.

Periksa semangka Anda dan temukan noda atau spoot besar yang berubah warna di permukaan kulit semangka.

Tanda ini menunjukkan di mana semangka matang pohon.

Baca Juga: Astaga Emak-Emak Bisa Menjerit Telat Tahu! Jangan Pernah Beli Ikan Asin Putih Bersih Jika Mau Keluarga Selamat

3. Periksa batangnya