GridFame.id - Uban memang jadi masalah sejuta umat.
Sebab uban memang bisa membuat kita terlihat tua.
Apalagi kalau uban muncul saat kita masih muda.
Wah kalau begini yang ada kita malah bisa malu.
Makanya kalau ada uban kita pasti akan buru-buru ke salon.
Namun, kalau ke salon biayanya cukup menguras kantong.
Nah, kalau begitu mending Anda coba pakai bahan dapur ini saja.
Dijamin uban di rambut bakal hilang sampai ke akar deh.
Yuk simak caranya!
Usir Uban dengan Bahan Dapur Ini
Akar jahe mengandung vitamin, magnesium, fosfor dan potasium yang memberi nutrisi untuk folikel rambut.