Pasalnya ada yang berbeda dari momen lebaran pasangan tersebut.
Melansir dari Sripoku.com, Muzdalifah mengunggah foto tanpa Fadel Islami.
Terlihat Muzdalifah hanya dikelilingi anak-anaknya saja.
Muzdalifah pun tak menandai akun sang suami seperti sebelum-sebelumnya.
Padahal biasanya mereka tampak sangat mesra dan kompak.
"Dengan segala kerendahan hati, izinkanlah kami bersama keluarga, mengucapkan Selamat Hari Raya idul Fitri 1 syawal 1443 H.
Mohon Maaf Lahir batin," tulis Muzdalifah, dikutip GridFame.id dari Sripoku.com.
Netizen lantas bertanya-tanya soal keberadaan Fadel Islami.
Bahkan tak sedikit yang menduga keduanya sudah berpisah.
"Suaminya kmn"