Find Us On Social Media :

Simak Berbagai Diskon Ulang Tahun Jakarta, Ada Abuba Steak dan Kokas

Simak diskon ulang tahun Jakarta dari Abuba Steak sampai Kokas

Semua destinasi ini bisa dinikmati secara gratis saat tanggal 22 Juni besok.

"Jadi tunggu apalagi? Yuk, ajak sanak saudara untuk mengunjungi museum-museum ini. Jangan sampai terlewat ya," tulis akun Instagram @disbuddki.

Adapun terdapat 11 tempat bersejarah atau museum yang bisa dinikmati secara gratis pada perayaan HUT DKI Jakarta besok, yaitu:

2. Tarif TransJakarta Hanya Rp1

Dalam rangka memeriahkan momen Jakarta Hajatan ke-495 yang jatuh besok, Rabu (22/6/2022), PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menerapkan tarif Rp 1.

Tarif khusus ini bisa dinikmati mulai pukul 00.00 -23.59 WIB tepat pada hari ulang tahun Jakarta.

Baca Juga: Ini Arti Ulat Bulu Masuk Rumah di Malam Hari, Ternyata Dipercaya jadi Sarana Kiriman Santet, Wajib Waspada!

Kebijakan tarif Rp 1 berlaku pada seluruh layanan Transjakarta, kecuali Royaltrans dan Mikrotrans.

Kedua layanan tersebut beroperasi dengan tarif normal yakni Royaltrans Rp 20.000 dan Mikrotrans Rp 0.

Kendati mengalami perubahan tarif, pelanggan tetap diwajibkan melakukan tap in dan tap out, baik pada mesin gate maupun alat Tap on Bus (TOB) yang tersedia di dalam armada.

3. Diskon Masuk Dufan