Survei tempat usaha (ruang usaha/ruko).
Melakukan pengukuran dan evaluasi KKI.
Perjanjian pengikatan dan pembayaran franchise fee.
Pengurusan izin usaha minimarket.
Pembangunan fisik atau renovasi calon gerai Indomaret baru dan pembukaan gerai.
Baca Juga: Ternyata Bayar Pajak Motor Bisa Dilakukan di Indomaret dan Alfamart Begini Caranya
Sementara itu ada sejumlah dana yang wajib disiapkan juga untuk membuka gerai Indomaret baru.
3. Estimasi biaya buka gerai Indomaret.
Franchise Fee untuk 5 tahun: Rp36 juta.
Promosi dan persiapan pembukaan toko: Rp9,5 juta
Renovasi dan tambah daya listrik: Rp170,5 juta
Peralatan elektronik dan non-elektronik: Rp178 juta
Sebagai informasi biaya renovasi akan disesuaikan dengan kondisi bentuk bangunan.
Sedangkan mengenai biaya peralatan akan disesuaikan dengan tipe toko.
Bagi Anda yang berminat bisnis waralaba dengan Indomaret dapat klik DI SINI.
Baca Juga: Harga Minyak Goreng Indomaret vs Alfamart Manakah yang Lebih Murah?