Find Us On Social Media :

Simak Cara Buka Toko di Shopee Lengkap dengan Biaya Administrasinya

Cara buka toko di Shopee dan biaya administrasinya

GridFame.id - Simak cara membuka toko di Shopee di bawah ini!

Saat ini Shopee menjadi toko online yang populer di kalangan pelaku bisnis.

Selain praktis, Shopee memberikan banyak keuntungan dan kemudahan bagi penggunanya.

Salah satunya adalah pembayaran yang aman karena memakai pihak ketiga.

Metode pembayarannya pun sangat beragam.

Mulai dari transfer Bank hingga lewat Indomaret atau Alfamart.

Melansir dari Kontan.co.id, hingga saat ini ada lebih dari 5 juta penjual di Shopee.

Bagi Anda yang ingin membangun usaha online, marketplace satu ini bisa menjadi salah satu pilihannya.

Lalu bagaimana cara membuka toko di Shopee untuk pemula?

Dan berapa biaya admin yang ditentukan oleh pihak Shopee untuk masing-masing tingkatan seller-nya?

Langsung simak, yuk!

Baca Juga: Ancamannya Tidak Main-main Begini Risiko yang Ditanggung Jika Telat Bayar Tagihan Shopee PayLater