Find Us On Social Media :

Cara Bayar Netflix Premium Pakai Dana dan Gopay, Ternyata Gampang Banget Anti Ribet

Tayangan Netflix Indonesia

  1. Buka Netflix.com melalui mobile atau desktop browser. Daftar atau masuk ke akun Netflix adalah menggunakan email. Pilih paket bulanan yang diinginkan.
  2. Pilih GoPay sebagai metode cara bayar Netflix.
  3. Masukkan nomor ponsel yang tersambung dengan akun GoPay.
  4. Kode OTP akan dikirimkan ke nomor ponsel yang terdaftar.
  5. Masukkan PIN GoPay.
  6. Yeay! Akun GoPay sudah terhubung dengan langganan Netflix. Saldo GoPay akan terbayarkan otomatis di bulan selanjutnya.

Namun perlu dicatat cara bayar Netflix ini hanya bisa digunakan untuk satu akun Netflix hanya bisa tersambung dengan satu akun GoPay dan sebaliknya.

Nomor HP terdaftar di Netflix adalah dapat berbeda dengan nomor HP yang tersambung dengan akun GoPay.

Kemudian, untuk langganan Netflix adalah menggunakan layanan subscription based yang artinya setiap bulan setelah pengguna menghubungkan GoPay sebagai metode pembayaran, saldo GoPay akan otomatis terbayarkan untuk bulan selanjutnya, jadi selalu pastikan saldo GoPay selalu cukup.

Baca Juga: Bukan Cuma Bebas Pilih Limit, Gojek Bagi Tips Upgrade Limit Baru GoPayLater Meski Jarang Pakai Aplikasi

Cara bayar Netflix pakai Dana

Sebelum mengikuti cara berlangganan Netflix pakai Dana, pastikan sudah memiliki akun Dana dan mengunduh aplikasi Dana di PlayStore maupun iOS.

  1. Buka aplikasi dan login akun Netflix adalah caranya dengan mengisi email dan password.
  2. Pilih paket langganan Netflix yang sesuai dengan kebutuhan dan budget masing-masing.
  3. Pilih pembayaran Netflix adalah dengan dompet digital Dana.
  4. Masukkan nomor ponsel yang sudah terdaftar di aplikasi Dana.
  5. Kemudian tampilan akan berubah dan isi dengan nomor ponsel akun Dana yang dimiliki dan klik berikutnya.
  6. Masukkan enam digit PIN akun Dana.
  7. Langkah terakhir cara bayar Netflix adalah melalui Dana bisa diselesaikan pembayaran sesuai dengan paket langganan Netflix yang tadi sudah dipilih.

Demikian langkah-langkah cara berlangganan Netflix adalah menggunakan dompet digital GoPay dan Dana yang akan memudahkan langganan Netflix daripada menggunakan pembayaran dengan kartu kredit maupun kartu debit.

Semoga ke depannya cara berlangganan Netflix akan lebih mudah lagi.

Baca Juga: Mau Top Up Gopay Cuma Lewat Sms? Mudah Banget, Begini Caranya

Artikel Ini Telah Tayang Sebelumnya di Kompas.com dengan Judul "Cara Bayar Bayar Netflix Berlangganan Pakai GoPay dan Dana"