Find Us On Social Media :

Bisa Bayar Gopay Paylater Dicicil? Ada Minimum Pembayaran Tiap Tanggal Jatuh Tempo, Begini Skema Pembayaran GopayLater dan GopayLater Cicil

Apakah bayar tagihan Gopay Paylater bisa dicicil??

 

GridFame.id - Kesulitan bayar tagihan Gopay Paylater atau GopayLater Cicil?

Besarnya jumlah tagihan mungkin membuat pengguna Gojek kebingungan membayar tagihan GopayLater.

Apalagi jika notifikasi pembayaran sudah muncul.

Mendekati jatuh tempo, pengguna seharusnya memang bersiap untuk membayar cicilan tagihan GopayLater.

Tak sedikit pula yang bertanya-tanya apakah ada potongan untuk bayar cicilan GopayLater?

Padahal tujuan dari GopayLater sendiri adalah untuk memberikan kemudahan pada pengguna aplikasi Gojek.

Pengguna bisa melakukan apapun meski di saat yang sama sedang tak memiliki uang.

Ada risiko yang harus ditanggung pengguna apabila tak bisa bayar cicilan saat tanggal jatuh tempo.

Terlebih jika sengaja lepas dari tanggung jawab pembayaran cicilan.

Hal terburuk yang mungkin terjadi adalah didatangi debt collector.

Daripada harus dikejar-kejar sampai didatangi ke rumah, simak cara membayar tagihan GopayLater berikut ini.

Baca Juga: Tenang Ada Jaminan Kembali! Pakai Cara Jitu Ini Jika Saldo Gopay Terpotong Usai Lakukan Pembatalan Pesanan