Find Us On Social Media :

Begini Cara Untuk Hapus Kontak Darurat di Shopee Paylater

cara hapus kontak darurat shopee paylater

GridFame.id -

Anda ingin menghapus nomor kontak darurat di Shopee Paylater?

Ya, Shpoee Paylater saat ini banyak masyarakat yang menggunakannya.

Fitur paylater bahkan salah satu yang penggunaanya meningkat tajam.

Banyak masyarakat yang berbelanja memilih bayar menggunakan Shopee Paylater.

Pasalnya, mereka bisa mendapatkan barangnya terlebih dahulu baru bayar kemudian.

Tak hanya Shopee, aplikasi e-commerce pun hampir semuanya memiliki fitur satu ini.

Nah, biasanya ketika pengajuan Shopee Paylater akan diminta nomor kontak darurat.

Dimana nomor tersebut digunakan untuk menghubungi jika pengguna telat melakukan pembayaran.

Bagaimana jika ingin menghapusnya?

Baca Juga: Begini Cara Menukar Koin Shopee Jadi Uang Cash Simak Info Lengkanya

Sebetulnya, untuk nomor kontak darurat yang telah didaftarkan tak bisa dihapus.

Tetapi, jika anda tetap ingin menghapusnya, bisa menggunakan alternatif dibawah ini.

1. Uninstall Aplikasi Shopee

2. Block Akses Shopee

3. Ganti Nomor HP

Perlu diketahui, anda harus memastikan bisa membayar tagihan sebelum menggunakannya.

Lantaran ketika anda telat membayar atau menunggak bakal terkena sederet resiko ini yang dikutip dari Cerdasbelanja.grid.id: 

1. Denda

Dampak pertama yang bisa terjadi jika telat bayar tagihan SPayLater adalah dikenakan biaya keterlambatan sebesar 5% per bulan dari seluruh total tagihan.

2. Akses

Lebih parah, dampak telat bayar tagihan SPayLater yang kedua adalah adanya pembatasan akses fungsi di aplikasi dan penggunaan voucher Shopee.

3. Peringkat Kredit

Peringkat kredit di SLIK OJK menjadi terpengaruh, yang dapat menghambat kita untuk mendapatkan pinjaman dari perusahaan lain.

4. Debt Collector

Dampak telat bayar tagihan SPayLater yang terakhir adalah adanya penagihan lapangan oleh debt collector.

Baca Juga: Ini yang Akan Terjadi Jika Telat Bayar Shopee Paylater 2 Bulan Siap-Siap Bayar Denda Segini