GridFame.id - Cara transfer pulsa Tri lewat SMS mungkin masih banyak yang belum mengetahuinya, para penggun operator seluler ini memang memiliki beberapa langkah berbagi pulsa.
Cara transfer pulsa 3 atau yang dikenal dengan nama kirim-kirim pulsa (KIKIPU) ini hanya berlaku untuk sesama pengguna 3.
Program KIKIPU atau cara transfer pulsa 3 adalah layanan IOH dalam bentuk pengiriman pulsa antar pelanggan yang telah melakukan registrasi.
Program KIKIPI dapat dinikmati oleh hampir semua jenis layanan prabayar Indosat Oredoo Hutchison (IOH).
Kecuali layanan prabayar produk perdana jumbo dan perdana cepek.
IOH akan memotong pulsa utama pelanggan yang melakukan cara transfer pulsa 3 ke pelanggan lainnya yang menerima pulsa.
Cara Transfer Pulsa Tri Lewat SMS
Ada beberapa cara transfer pulsa yakni melalui kode USSD, aplikasi Bima++ dan juga SMS.
Agar transfer pulsa berhasil, para pengguna hanya perlu mengikuti beberapa langkah sederhananya.
Ada juga beberapa syarat yang harus dipenuhi agar transfer pulsa tidak gagal.
Simak berikut ini cara transfer pulsa 3 lewat SMS.
Baca Juga: Cara Transfer Pulsa Indosat ke Sesama Pengguna, Simak Langkah dan Keuntungannya
Cara pertama yang paling mudah untuk transfer pulsa 3 adalah melalui kode USSD *323#. Kedua, cara transfer pulsa 3 juga bisa dilakukan melalui aplikasi Bima+ dan yang terakhir yakni menggunakan SMS.
Hadirnya layanan cara transfer pulsa 3 tentu bisa menjadi solusi bagi pelanggan yang kehabisan pulsa.
Terlebih ketika sedang berada di lokasi yang jauh dari konter atau penjual pulsa isi ulang.
Dengan kata lain, layanan transfer pulsa 3 (cara transfer pulsa Tri) tidak dapat dilakukan ke operator berbeda.
Lalu bagaimana cara transfer pulsa 3 (cara transfer pulsa Tri)?
Berikut caranya:
- Buka aplikasi Pesan atau Messages di ponsel Anda.
- Tulis pesan dengan format TRF(spasi)Nominal Pulsa(spasi)Nomor Tujuan.
- Kirim pesan tersebut ke nomor 123.
- Pulsa Tri (3) akan berhasil ditransfer ke nomor tujuan.
Baca Juga: Cara Transfer Pulsa XL Terbaru 2022, Mudah dan Praktis
Syarat transfer pulsa 3
Dikutip dari Kompas.com, ada beberapa syarat transfer pulsa 3, yakni:
- Minimal nominal pulsa Tri untuk dikirim adalah sebesar Rp 1.000.
- Minimal pulsa Tri yang harus tersisa setelah melakukan transfer adalah sebesar Rp 5.000.
- Setiap transfer pulsa, akan dikenai biaya sebesar Rp 400.
- Setiap hari, pengguna hanya bisa mengirim pulsa Tri maksimal Rp 200.000.
- Pulsa Tri yang bisa ditransfer hanyalah pulsa utama, bukan bonus pulsa Kartu Tri pengirim dan penerima pulsa masih dalam keadaan aktif dan tidak sedang berada di dalam masa tenggang.
Ketentuan transfer pulsa Tri
Selain syarat, ada juga ketentuan yang harus dipenuhi ketika ingin transfer pulsa 3, dikutip dari Kompas.com.
- Untuk melakukan transfer pulsa Tri pelanggan harus memiliki minimal pulsa Rp 3.650.
- Sedangkan sisa pulsa utama setelah transfer yakni minimal Rp 2.000.
- Transfer pulsa Tri minimal bisa dilakukan untuk nominal transfer Rp 1.000 dan maksimal Rp 200.000.
- Adapun maksimal transaksi transfer pulsa dalam 1 hari adalah Rp 1 juta.
- Proses transfer hanya bisa dilakukan untuk kelipatan Ro 1.000, dan akan dikenakan biaya Rp 650 setiap transaksi yang dibebankan kepada pengirim.
- Transfer hanya bisa dilakukan pada nomor pengirim yang masih dalam masa aktif. Sedangkan penerima harus dalam masa aktif atau sedang dalam masa tenggang.
Baca Juga: Cara Transfer Pulsa Telkomsel Gampang Banget, Bisa ke Operator Lain?