GridFame.id -informasi seputar pinjol kini menjadi salah satu hal yang banyak dicari.
Maraknya kasus pinjol ilegal membuat masyarakat waspada.
Dianggap sebagai salah satu solusi di saat kebutuhan mendesak, pinjol justru bisa menjerumuskan seseorang.
Apalagi jika pinjol yang dipilih ternyata ilegal dan memiliki bunga tinggi.
Jika sampai galbay, risikonya debitur akan dikejar-kejar debt collector.
Untuk berapa lama debt collector datang menagih, bisa diketahui dari artikel Sampai Kapan Debt Collector Menagih.
Pasalnya ada batas waktu sampai kapan debt collector harus menagih hutang ke debitur.
Ada baiknya calon peminjam memahami betul apa saja yang harus diwaspadai sebelum mengajukan pinjaman online (pinjol).
Terutama bisa membedakan mana pinjol legal dan ilegal.
Daripada kena tipu, sebaiknya simak perbedaan ciri-ciri pinjol legal dan ilegal berikut ini.
Apa saja?
Baca Juga: Ngeri! Pinjol Ilegal Ternyata Bisa Menyamar Jadi Legal Hingga Berlogo OJK?