Find Us On Social Media :

Terungkap! Begini Cara Bayar Shopee Pinjam Lebih Awal Sebelum Jatuh Tempo

Melunasi Shopee Pinjam lebih awal

 

GridFame.id – Cara bayar Shopee Pinjam lebih awal sebelum jatuh tempo

Shopee Pinjam menjadi salah satu fitur layanan yang cukup diminati pengguna Shopee.

Shopee Pinjam merupakan layanan di mana pengguna bisa melakukan pinjam dana di Shopee.

Dengan Shopee Pinjam, pengguna dapat meminjam uang yang dapat dibayar dengan cicilan mulai tiga bulan hingga 12 bulan.

Beberapa fitur yang ditawarkan Shopee Pinjam yang menarik seperti pengajuan mudah, bunga ringan hingga cicilan yang mudah.

Seperti dikutip GridFame.id dari laman resminya, Shopee Pinjam memiliki jatuh tempo yang tetap setiap bulannya.

Tanggal jatuh tempo di tanggal 5 setiap bulan, atau ditentukan saat aktivasi akun.

Tanggal jatuh tempo pembayaran akan disesuaikan mengikuti periode pembayaran selanjutnya.

Meski demikian pengguna bisa bayar Shopee Pinjam lebih awal sebelum jatuh tempo.

Bagaimana caranya?

Simak yuk

Baca Juga: Begini Cara Nonaktifkan Shopee Pinjam Tanpa Perlu Hapus Akun Terbaru 2022