Find Us On Social Media :

Waduh! Tak Semua Disetujui, Ini Penyebab Pengajuan Pinjaman Modal Toko di Tokopedia Ditolak Hingga Diblokir

Tokopedia

Penyebab Pengajuan Pinjaman Modal Ditolak

Dilansir dari laman resmi tokopedia.com, hasil pengajuan merupakan sepenuhnya hak dari Partner.

Terdapat beberapa alasan yang menyebabkan pengajuan Anda ditolak:

1. KTP yang Anda berikan buram, salah atau telah kadaluarsa.

2. Foto diri bersama KTP tidak sesuai dengan foto yang terdapat pada KTP.

3. Sudah pernah mengajukan aplikasi Modal Toko dan telah disetujui.

4. Sudah pernah mengajukan aplikasi Modal Toko dan pengajuan ditolak kurang dari 3 bulan.

5. Parameter internal lainnya yang dimiliki oleh Partner.

Saat ini Modal Toko baru tersedia untuk Penjual terpilih di Tokopedia.

Jika akun Anda belum tersedia, kemungkinan performa penjualan Anda tidak mengalami kenaikan dan Anda harus berusaha meningkatkan performa penjualan agar mendapatkan tawaran ini.

Baca Juga: Simak Cara Menyambungkan GoPayLater ke Tokopedia, Banyak Promo Loh!

Penyebab Pinjaman Modal Toko Diblokir

Tokopedia juga dapat menghentikan fitur Modal Toko yang diberikan kepada penjual, dengan ketentuan sebagai berikut: