1. Dikenakan biaya keterlambatan sebesar 5% per bulan dari seluruh total tagihan Anda.
Spaylater memberikan denda sebesar Rp 5% perbulannya.
Sehingga jika telat 1 hari anda langsung dikenakan denda Rp 5% dan akan terakumulasi di bulan selanjutnya.
Untuk simulasinya:
Anda memiliki total tagihan sebesar Rp100.000 pada tanggal 25 April 2021, dengan tanggal jatuh tempo pada 5 Mei 2021, namun, Anda melakukan pembayaran setelah tanggal 5 Mei 2021 (Contoh: Anda baru membayar pada tanggal 15 Mei 2021).
Rp 100.000
5% total tagihan
5% x 100.000 = Rp 105.000
2. Pembatasan akses fungsi di aplikasi dan penggunaan Voucher Shopee.
Akun anda mungkin akan dibekukan dalam beberapa waktu termasuk Spaylater anda.
Nantinya akun tersebut bisa digunakan normal setelah anda melunasi tagihan.