Cara Top Up di Halaman Beranda
1. Pada halaman Beranda, pada bagian Dompet elektronik tap e-Wallet GoPay
2. Masukan Nomor Tujuan Anda
3. Pilih nominal yang Anda ingin Top Upkemudian tap Lanjut
4. Tap Total Bayar untuk konfirmasi nominal Top-Up
5. Top Up sudah berhasil
Cara Top Up di Menu Top Up
GoPay telah menetapkan batas maksimal top up yang bisa dilakukan pengguna berdasarkan jenis akun yang dimiliki.
- Pada halaman Beranda tap icon Top Up
- Kemudian pada halaman top Up tap icon eWallet
- Kemudian tap GoPay Customer
- Masukan Nomor Tujuan Anda
- Pilih nominal yang Anda ingin Top Upkemudian tap Lanjut
- Tap Total Bayar untuk konfirmasi nominal Top-Up
- Masukkan PIN Livin’ Anda
- Top Up sudah berhasil
Bagi pengguna akun GoPay, maksimal top up bulanan nya adalah Rp 2 juta.
Sementara bagi pengguna akun Go Pay Plus, mereka hanya bisa melakukan top up bulanan hingga maksimal Rp 20 juta
Baca Juga: Butuh Periksa Atau Konsultasi Kesehatan di Halodoc? Begini Cara Bayarnya Pakai Saldo GoPay