Cara Pakai Fitur Berlangganan di DANA
Dilansir dari laman resmi dana.id, berikut ini cara pakai fitur berlangganan untuk bayar segala tagihan pakai DANA:
1. Buka aplikasi DANA, tap Semua Layanan, lalu pilih Langganan.
2. Tap Buat Langganan Baru
3. Pilih Layanan.
4. Tap 'TAMBAH TAGIHAN BARU (+)'.
5. Masukkan detail informasi tagihan lalu tap 'Tambah Tagihan'.
6. Masukkan 'Nama Langganan', contoh: "Bayar Tagihan Listrik".
7. Pilih 'Tanggal Pembayaran' untuk pengingat tagihan.
8. Pilih 'Auto Debit' untuk tagihan pascabayar.
Baca Juga: Dipakai Belanja di Merchant Offline Hingga Beli Tiket Bisa! Begini Cara Bayar Patungan Pakai DANA
9. Tap 'Atur Pengingat' yang akan mengingatkan 1x dalam sebulan.