GridFame.id - Transaksi pakai DANA memang selalu jadi andalan.
Ada banyak proses pembayaran yang bisa dilakukan pakai DANA.
Mulai dari bayar tagihan, beli token listrik, asuransi, tabungan emas, bayar BPJS Kesehatan, PBB hingga bayar denda tilang.
DANA juga menyediakan berbagai metode pembayaran untuk penggunanya.
Bukan hanya pakai saldo DANA, pengguna juga bisa pakai Kartu Kredit atau Debit.
Pengguna juga bisa menggunakan fitur BCA One Klik untuk bertransaksi di aplikasi DANA.
OneKlik adalah fasilitas pembayaran yang disediakan oleh BCA untuk memfasilitasi pembayaran transaksi secara langsung pada situs dan/atau aplikasi merchant dengan menggunakan Akun/User ID. Misalnya, Anda beli barang di Blibli.com, atau top-up saldo Gopay, pembayarannya langsung di dalam aplikasi merchant. Semula limit harian OneKlik dapat ditentukan oleh nasabah hingga maksimal Rp. 1 juta/akun/merchant OneKlik akan menjadi Rp. 3 juta/kartu ATM/hari.
Limit harian juga bisa diubah sesuai kebutuhan pengguna.
Simak begini cara mengubah dan menaikkan limit transaksi harian BCA One Klik di DANA.
Baca Juga: Tak Ada Biaya Tambahan, Begini Cara Bayar Transaksi di App Store Pakai Saldo DANA
Cara Mengubah Limit Harian Transaksi BCA One Klik di DANA
Dilansir dari laman resmi dana.zendesk.com, begini cara mengubah limit harian BCA One Klik di akun DANA:
1. Buka aplikasi DANA.