GridFame.id - Begini cara menampilkan keranjang kuning di video TikTok.
Bagi Anda kreator TikTok, tentunya tidak asing dengan keranjang kuning.
Keranjang kuning sudah dianggap sebagai senjata bagi para kreator.
Sebagaimana diketahui, keranjang kuning berisi link produk affiliate.
Keranjang kuning ini memudahkan calon pembeli untuk langsung check out produk yang dipromosikan.
Yakni dengan cara mengarahkan pembeli menuju toko seller.
Sehingga, peluang kreator mendapatkan komisi penjualan makin tinggi.
Namun, banyak kreator pemula yang masih bingung bagaimana memunculkan keranjang kuning.
Alhasil, kreator tidak mendapatkan komisi dari produk yang dipromosikan.
Lantas, bagaimana cara memunculkan keranjang kuning tersebut?
Simak informasi selengkapnya!