Find Us On Social Media :

Jangan Sampai Lewat Jatuh Tempo! Begini Cara Cek Tagihan Pegadaian Lewat Shopee

Cara cek tagihan Pegadaian di Shopee

GridFame.id - Pegadaian masih menjadi solusi saat kebutuhan ekonomi mendesak.

Banyak orang lebih memilih menggadaikan barang daripada mengajukan pinjaman ke bank.

Pasalnya bunga Pegadaian jauh lebih ringan daripada pinjaman bank.

Pegadaian juga menerima berbagai jenis barang untuk digadaikan.

Mulai dari perhiasan hingga barang-barang elektronik.

Pegadaian juga menyediakan berbagai jenis pinjaman yang bisa dipilih sesuai kebutuhan.

Menariknya, pembayaran Pegadaian juga bisa dilakukan dengan berbagai metode pembayaran.

Agar tak terlewat tanggal jatuh tempo, sebaiknya Anda sering mengecek jumlah tagihan dan waktu pembayarannya.

Tenang saja, cek tagihan bisa dilakukan lewat Shopee kok.

Mau tahu caranya?

Ikuti langkah-langkah berikut ini.

Baca Juga: Praktis Banget! Begini Cara Tarik Tunai Saldo DANA Lewat Alfamart Hingga Pegadaian