Layanan pick up atau dijemput kurir adalah layanan penjemputan paket oleh kurir ke toko sesuai dengan batas waktu penjemputan yaitu 3 x 24 jam.
Pengiriman harus berhasil di pick up oleh kurir dalam waktu 3×24 Jam sejak Request Pick Up dilakukan oleh Seller.
Ketentuan ini tidak termasuk hari Minggu/libur Nasional.
Jika kurir belum berhasil pick up selama 3×24 jam sejak Request Pick Up, maka resi pengiriman akan Otomatis batal.
Semoga bermanfaat ya!
Baca Juga: Gak Pakai Modal, Begini Cara Jadi Agen Token Listrik Tokopedia Tanpa Ribet