Find Us On Social Media :

Waduh! Tidur Setelah Sahur Ternyata Bisa Bikin Berat Badan Naik

bahaya tidur setelah sahur

Melansir dari News Delivers, Tidur setelah sahur dapat menambah berat badan loh. Hal tersebut karena tubuh tidak memiliki kesempatan untuk membakar kalori dan sistem metabolisme tubuh juga menjadi terganggu.

Mengurangi Kualitas Tidur Selain gangguan pencernaan, tidur setelah sahur juga dapat memperburuk kualitas tidur, terutama setelah mengonsumsi makanan berlemak.

Asam Lambung Naik

Tak berhenti disitu, melansir dari Very Well Health, tidur setelah sahur berisiko membuat asam lambung naik.

Pasalnya, posisi tubuh yang berbaring tidak memungkinkan gravitasi untuk memindahkan makanan dari kerongkongan ke sistem pencernaan, sehingga makanan dapat kembali ke kerongkongan dan menyebabkan asam lambung naik.

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul "Hati-Hati! 5 Dampak Buruk Tidur Setelah Sahur yang Perlu Diwaspadai"

Baca Juga: Cara Tarik Tunai di Gopaypinjam, Hanya Hitungan Menit Langsung Cair!