Find Us On Social Media :

Sudah Terlanjur Pesan Ternyata Salah? Tenang, Begini Cara Ubah Jadwal Pemberangkatan Tiket Kereta Api Untuk Mudik Lebaran

Cara ubah jadwal keberangkatan kereta

GridFame.id - Memasuki pertengahan bulan ramadhan, banyak orang mulai mempersiapkan diri untuk mudik ke kampung halaman.

Mudik menjadi tradisi tahunan yang tak terlewatkan setiap lebaran.

Penjualan tiket transportasi umum juga mulai dibuka bahkan tak sedikit juga yang sudah ludes dibeli para pemudik.

Menggunakan transportasi umum dapat lebih hemat biaya dibandingkan dengan menggunakan kendaraan pribadi.

Anda tidak perlu membayar bahan bakar, parkir, atau biaya tol.

Perusahaan transportasi umum biasanya memiliki standar keamanan yang ketat untuk melindungi penumpang.

Selain itu, Anda juga tidak perlu khawatir tentang mengemudi di jalan yang padat atau membawa kendaraan yang mungkin tidak aman untuk digunakan dalam perjalanan jarak jauh.

Bukan itu saja, jika harus berkendara sendiri, mungkin akan mengalami kelelahan dan stres di jalan.

Sementara dengan menggunakan transportasi umum, Anda dapat bersantai dan menikmati perjalanan sambil beristirahat.

Lalu bagaimana jika tiket yang sudah dipesan ternyata salah tanggal?

Tenang, pemudik bisa mengubahnya dengan cara ini.

Baca Juga: Gagal Mudik Lebaran Tahun Ini? Simak Begini Cara Membatalkan Pesanan dan Mengajukan Refund Tiket Pesawat di Traveloka